wartaperang - Para pejabat Palestina mengatakan mereka telah menangkap seorang staf di kantor kepala negosiator karena dicurigai membocorkan dokumen ke Israel.
Para pejabat, yang berbicara dengan syarat anonim karena sifat sensitif dari masalah ini, mengatakan hari Minggu bahwa orang itu mengaku memberikan informasi kepada Israel. Tersangka dikatakan telah bekerja selama 20 tahun di departemen negosiasi. Kepala perunding Saeb Erekat dan kantornya menolak berkomentar.
Erekat, yang juga menjabat sebagai sekretaris jenderal Komite Eksekutif PLO, adalah salah satu pejabat yang paling menonjol di masyarakat Palestina dan penemuan insiden ini di kantornya bisa merusak kedudukannya.
Berkolaborasi dengan Israel dianggap sebagai kejahatan serius bagi masyarakat Palestina. Beberapa telah tewas karena di eksekusi.
sumber: al-arabiya
oleh: n3m0
Para pejabat, yang berbicara dengan syarat anonim karena sifat sensitif dari masalah ini, mengatakan hari Minggu bahwa orang itu mengaku memberikan informasi kepada Israel. Tersangka dikatakan telah bekerja selama 20 tahun di departemen negosiasi. Kepala perunding Saeb Erekat dan kantornya menolak berkomentar.
Erekat, yang juga menjabat sebagai sekretaris jenderal Komite Eksekutif PLO, adalah salah satu pejabat yang paling menonjol di masyarakat Palestina dan penemuan insiden ini di kantornya bisa merusak kedudukannya.
Berkolaborasi dengan Israel dianggap sebagai kejahatan serius bagi masyarakat Palestina. Beberapa telah tewas karena di eksekusi.
sumber: al-arabiya
oleh: n3m0
0 komentar:
Posting Komentar